Windows Task Manager atau TaskMgr adalah sebuah aplikasi/perangkat lunak Task Manager yang terdapat pada operating system Windows NT , task manager mempunyai fungsi utama sebagai penyedia informasi rinci tentang kinerja komputer,aplikasi yang sedang bekerja/berjalan, Proses dan Penggunaan CPU , Serta melakukan informasi muatan dan memori , aktivitas jaringan dan statistik , log-in pengguna, dan sistem pelayanan , task manager juga dapat menghentikan suatu proses dan aplikasi yang sedang berjalan jika anda tidak menginginkan aplikasi atau proses tersebut berjalan
Dalam membuka Task manager pada windows 8/8.1 ada 3 cara yaitu ;
- menekan kombinasi tombol pada keyboard yaitu dengan menekan tombol = Ctrl+shift+esc = secara bersamaan pada tombol keyboard
- menekan kombinasi tombol pada keyboard yaitu dengan menekan tombol = Ctrl+Alt+delete = secara bersamaan kemudian dari pilihan yang muncul, klik/pilih task manager
- dan ada satu cara lagi untuk membuka task manager dan cara ini terbilang sangat mudah yaitu anda hanya perlu melakukan klik kanan pada taskbar dan pilih option task manager ,sangat mudah bukan ?
dengan seiringnya waktu tampilan task manager pada win 8/8.1 berubah lebih modern dan cara membuka atau mencari task manager pun lebih mudah dari sebelumnya !
Itulah tips cara membuka windows task manager , Terima kasih , Semoga Bermanfaat !!
Share kepada teman atau keluarga anda bila artikel ini membantu anda !
EmoticonEmoticon