Pihak Firefox menamakan Browser ini dengan Firefox 54, ini merupakan nama baru. Pembaruan ini dibagi menjadi 4 pada proses Browser yang bisa di lakukan pada suatu waktu yang diperlukan.
Dari pada itu, Pihak Mozilla juga mengizinkan akses penggunanya untuk mengukur batasan proses yang di inginkan para user dengan cara menulis "about:config" pada kolom alamat.
Pada test pengujian Benchmark Firefox mampu mendapatkan nilai yang cukup tinggi saat test dan terasa menjadi sangat kencang.
Penilaian Benchmark lebih unggul Firefox jika kita bandingkan dengan Google Chrome dan Apple dari Safari. Setelah, dipergunakan membuka tab sebanyak 25 tidak memiliki kendala sama sekali dan tetap kencang.
Pemberian angka 4 ini, bagi pihak Mozilla dan pengembang Software Mozilla merupakan pembagian memori sebesar
RAM 8GB.
Sebelum melakukan pembaruan Mozilla diklaim lebih lambat dengan mengandalkan operasi sistem yang sendiri untuk membuka tab dengan ukuran 2,6 Mb.
EmoticonEmoticon